Sumber Gambar : www.zonasiswa.com
Tumbuhan, adalah penopang kehidupan segala makhluk hidup, bagi organisme bersel tunggal ataupun banyak, baik manusia maupun hewan.
Bagian cairnya menghilangkan dahaga, bagian padatnya menjadi nutrisi dan hunian, wujud gasnya menjadi menjadi sumber kehidupan bumi.
Tetapi kenapa dia dikatakan sebagai makhluk hidup?
KENAPA TUMBUHAN DISEBUT MAKHLUK HIDUP?
Mungkin waktu kecil anda mengira tumbuhan bukanlah makhluk hidup, mungkin anda mengira tumbuhan adalah benda mati yang bisa dimakan layaknya kue, bahan bangunan seperti batu dan sebagainya.
Menurut persepsi anda makhluk hidup itu adalah hewan dan manusia, bahkan anda lebih mempercayai makhluk gaib yang tidak kasat mata.
Tetapi seiring bertambahnya usia dimana saat kalian mengenyam bangku pendidikan, kalian akan mengetahui bahwasanya sesuatu dapat dikatakan makhluk hidup jika ia bisa memenuhi 9 ciri makhluk hidup.
Dan ternyata tumbuhan mampu memenuhi 9 ciri tersebut, berikut uraiannya :
Tumbuhan dapat melakukan respirasi atau bernapas, tetapi bukankah ia tidak mempunyai hidung, dimanakah letak alat pernapasannya?
Perlu anda ketahui bahwa hidung bukanlah satu-satunya alat untuk bernapas, banyak hewan yang tidak memiliki hidung contohnya cacing ia tidak memiliki hidung jadi ia menggunakan kulit untuk bernapas.
Sama dengan cacing tumbuhan juga tidak memakai hidung sebagai alat pernapasan tetapi tumbuhan menggunakan daun atau lebih tepatnya stomata.
berbeda dengan makhluk hidup lainnya yang menghirup O2 dan mengeluarkan CO2 tumbuhan melakukan kebalikannya.
2.Bergerak.
Tumbuhan dapat bergerak dengan 3 cara walaupun tidak mempunyai kaki yaitu :
Tumbuhan selalu berada di bagian dasar dalam rantai makanan, hal ini dikarenakan tumbuhan dapat membuat makanan sendiri dengan cara fotosintesis.
Tumbuhan akan mengambil CO2 dan H2O lalu mengubahnya menjadi glukosa dengan sinar matahari, glukosa inilah yang menjadi sumber nutrisi bagi tumbuhan.
Tidak hanya membuat makanan sendiri, beberapa tumbuhan juga menjadi parasit bagi tumbuhan lain
contohnya benalu, bahkan ada yang memangsa hewan kecil seperti venus dan kantong semar.
4.Tumbuh dan berkembang.
Proses pertumbuhan dalam tumbuhan mungkin tidak perlu dijelaskan lagi secara rinci, karena pasti kalian sudah tahu kalau tumbuhan tumbuh tinggi setiap harinya.
Sedangkan proses berkembang adalah proses untuk mencapai kedewasaan, fase ini dapat kalian lihat dengan jelas pada saat kalian menanam benih.
Jika kalian perhatikan dengan cara yang saksama dan dalam tempo yang teratur maka kalian akan melihat bahwasanya perkembangan biji itu dimulai dengan munculnya akar, tunas, batang, daun dan seterusnya, itulah bukti bahwa tumbuhan berkembang.
5.Berkembang biak
Berbeda dengan berkembang, jika berkembang adalah proses menuju kedewasaan maka berkembang biak adalah proses kedewasaan yang bertujuan untuk melestarikan spesiesnya.
Tumbuhan dapat berkembang biak dengan 2 cara yaitu dengan cara vegetatif dan generatif.
Generatif adalah proses dimana tumbuhan berkembang biak secara kawin, ditandai dengan adanya fenomena penyerbukan dan biji contohnya: bunga, salak dll
Vegetatif adalah proses dimana tumbuhan berkembang biak secara tak kawin ditandai dengan adanya tunas contohnya: pisang, kelapa dll.
6.Melakukan metabolisme
Metabolisme adalah proses kimia yang terjadi pada tubuh makhluk hidup, dibagi menjadi 2 yaitu katabolisme dan anabolisme.
Katabolisme adalah penguraian senyawa kimia kompleks, sedangkan anabolisme adalah proses merubah senyawa organik menjadi senyawa kimia kompleks.
Katabolisme terjadi pada manusia sedangkan anabolisme terjadi pada tumbuhan hijau, anabolisme pada tumbuhan dapat dilihat dari proses fotosintesis seperti pada poin 3.
Adapun reaksi kimia yang terjadi pada fotosintesis sebagai berikut:
Dan ternyata tumbuhan mampu memenuhi 9 ciri tersebut, berikut uraiannya :
- Bernapas.
Tumbuhan dapat melakukan respirasi atau bernapas, tetapi bukankah ia tidak mempunyai hidung, dimanakah letak alat pernapasannya?
Perlu anda ketahui bahwa hidung bukanlah satu-satunya alat untuk bernapas, banyak hewan yang tidak memiliki hidung contohnya cacing ia tidak memiliki hidung jadi ia menggunakan kulit untuk bernapas.
Sama dengan cacing tumbuhan juga tidak memakai hidung sebagai alat pernapasan tetapi tumbuhan menggunakan daun atau lebih tepatnya stomata.
berbeda dengan makhluk hidup lainnya yang menghirup O2 dan mengeluarkan CO2 tumbuhan melakukan kebalikannya.
2.Bergerak.
Tumbuhan dapat bergerak dengan 3 cara walaupun tidak mempunyai kaki yaitu :
- Gerakan Tropisme, yaitu gerakan ke arah rangsangan. Contoh : akar selalu bergerak ke bagian tanah yang mengandung air.
- Gerakan Nasti, yaitu gerakan yang di sebabkan perubahan tekanan turgor. Contoh : Tumbuhan Putri Malu akan menutup daunnya jika disentuh.
- Gerakan Taksis, yaitu gerakan seluruh tumbuhan ke rangsangan. Contoh : Ganggang hijau akan selalu berenang ke arah cahaya
Tumbuhan selalu berada di bagian dasar dalam rantai makanan, hal ini dikarenakan tumbuhan dapat membuat makanan sendiri dengan cara fotosintesis.
Tumbuhan akan mengambil CO2 dan H2O lalu mengubahnya menjadi glukosa dengan sinar matahari, glukosa inilah yang menjadi sumber nutrisi bagi tumbuhan.
Tidak hanya membuat makanan sendiri, beberapa tumbuhan juga menjadi parasit bagi tumbuhan lain
contohnya benalu, bahkan ada yang memangsa hewan kecil seperti venus dan kantong semar.
4.Tumbuh dan berkembang.
Proses pertumbuhan dalam tumbuhan mungkin tidak perlu dijelaskan lagi secara rinci, karena pasti kalian sudah tahu kalau tumbuhan tumbuh tinggi setiap harinya.
Sedangkan proses berkembang adalah proses untuk mencapai kedewasaan, fase ini dapat kalian lihat dengan jelas pada saat kalian menanam benih.
Jika kalian perhatikan dengan cara yang saksama dan dalam tempo yang teratur maka kalian akan melihat bahwasanya perkembangan biji itu dimulai dengan munculnya akar, tunas, batang, daun dan seterusnya, itulah bukti bahwa tumbuhan berkembang.
5.Berkembang biak
Berbeda dengan berkembang, jika berkembang adalah proses menuju kedewasaan maka berkembang biak adalah proses kedewasaan yang bertujuan untuk melestarikan spesiesnya.
Tumbuhan dapat berkembang biak dengan 2 cara yaitu dengan cara vegetatif dan generatif.
Generatif adalah proses dimana tumbuhan berkembang biak secara kawin, ditandai dengan adanya fenomena penyerbukan dan biji contohnya: bunga, salak dll
Vegetatif adalah proses dimana tumbuhan berkembang biak secara tak kawin ditandai dengan adanya tunas contohnya: pisang, kelapa dll.
6.Melakukan metabolisme
Metabolisme adalah proses kimia yang terjadi pada tubuh makhluk hidup, dibagi menjadi 2 yaitu katabolisme dan anabolisme.
Katabolisme adalah penguraian senyawa kimia kompleks, sedangkan anabolisme adalah proses merubah senyawa organik menjadi senyawa kimia kompleks.
Katabolisme terjadi pada manusia sedangkan anabolisme terjadi pada tumbuhan hijau, anabolisme pada tumbuhan dapat dilihat dari proses fotosintesis seperti pada poin 3.
Adapun reaksi kimia yang terjadi pada fotosintesis sebagai berikut:
Sumber Gambar: informazone.com
7.Eksresi
Eksresi adalah pengeluaran zat sisa makhluk hidup pada tumbuhan alat eksresinya adalah stomata yang juga berfungsi sebagai alat respirasi.
Stomata mengeluarkan zat sisa berupa kelebihan air di dalam tubuh tumbuhan, hal ini juga yang menyebabkan udara sejuk jika kita berada di bawah pepohonan.
8.Adaptasi
Adaptasi adalah proses penyesuaian diri makhluk hidup terhadap lingkunganya, pada tumbuhan hal ini bisa dilihat pada tumbuhan kaktus.
Karena kaktus hidup di daerah yang kering seperti padang pasir maka daun kaktus berbentuk bagaikan duri, hal ini untuk mengurangi penguapan.
9.Peka terhadap rangsangan
Untuk ciri ini mungkin tidak perlu dibahas lebih detail karena telah dibahas pada poin yang ke-2
Itulah bukti nyata kalau tumbuhan adalah makhluk hidup, jika anda sedang pdkt dengan gebetan dan dia tidak peka, waspadalah mungkin saja dia bukan makhluk hidup.
Finally, Sayonara.
No comments:
Post a Comment
Silahkan berkomentar sebagai insan yang bijak dan cerdas.